Scroll untuk baca artikel
Example floating
Example floating
HeadlineJakarta

Perayaan Natal Oikumene 2023 Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Berlangsung Dengan Hikmat

399
×

Perayaan Natal Oikumene 2023 Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Berlangsung Dengan Hikmat

Sebarkan artikel ini

Menkumham Yasonna Ajak Umat Kristiani Sebarkan Nilai-Nilai Kebaikan

Lebih lanjut Yasonna berharap agar perhelatan politik hendaklah dilakukan dengan riang gembira dan saling menghargai, tanpa konflik dan perpecahan di tengah masyarakat.

“Untuk itu agar kita selalu meningkatkan persatuan, menjaga keharmonisan, menghindari praktik kecurangan, polarisasi, dan berbagai ketegangan yang bisa mengancam persatuan bangsa. Untuk itu teruslah berpegang pada Firman Tuhan dan jalani semua proses tersebut dengan bahagia dan tanpa saling membenci.,”tambahnya.

Example 300x600

Sementara itu Dirjen Pemasyarakatan Kemenkumham (Plh. Setjen) Irjen. Pol. Drs. Reynhard Silitonga dalam laporannya mengatakan bahwa Persekutuan Oikumene dibangun atas dasar cinta kasih dan senantiasa memuji nama Tuhan.

Baca Juga :  BULOG Beberkan Keberhasilan Bantuan Pangan Beras Menahan Laju Inflasi

“Hal tersebut merupakan bentuk pelayanan kepada tuhan yang luar biasa dan sebagai pegawai kemenkumham kita senantiasa menjaga keimanan kita,”ucap Reynhard.

Reynhard mengatakan bahwa Perayaan natal tahun ini merupakan momen umat kristiani dalam memberikan kasih kepada sesama.

Example 120x600

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *